Beranda TARBIYAH Halaman 30

TARBIYAH

Kemenag Mulai Fasilitasi Pembentukan Badan Usaha Milik Pesantren

Bogor, Muslim Obsession – Kementerian Agama saat ini mulai memfasilitasi pembentukan Badan Usaha Milik Pesantren atau BUM-Pes. Hal ini dilakukan setelah Kemenag memberikan pembekalan dan pemberian bantuan inkubasi bisnis seiring berkembangnya program Kemandirian Pesantren. Fasilitasi ini dibahas bersama dalam giat Peningkatan dan Penguatan Pengelolaan Badan Usaha...

Shalat Witir, Anjuran Rasulullah ﷺ  dan Tradisi Umat Islam

Muslim Obsession – Shalat Witir merupakan ibadah yang sangat dianjurkan oleh Rasulullah ﷺ. Bahkan secara khusus, Rasulullah ﷺ berwasiat agar Shalat Witir menjadi tradisi bagi umatnya. Abu Hurairah tentang wasiat Rasulullah ﷺ kepadanya. Abu Hurairah berkata: أَوْصَانِى خَلِيلِى – صلى الله عليه وسلم – بِثَلاَثٍ صِيَامِ...

Pendaftar MAN IC 2023/2024 Membludak

Jakarta, Muslim Obsession – Pendaftar Seleksi Nasional Peserta Didik Baru (SNPDB) Madrasah Aliyah Negeri (MAN) tahun 2023/2024 membludak. Hingga ditutup pada 14 Februari 2023, lebih dari 29 ribu siswa ikut mendaftar. Ada tiga pilihan pendaftaran, yaitu: MAN Insan Cendekia, MAN Program Keagamaan, dan Madrasah Aliyah...

Perbedaan Utama Al-Quran dengan Tafsir

Jakarta, Muslim Obsession - Cendekiawan Muslim Indonesia Prof HM Quraish Shihab mengungkapkan perbedaan antara Al-Qur’an dan Tafsir. Yang paling utama kata dia, adalah Al-Qur’an wahyu Allah SWT pasti benar. Sedangkan tafsir adalah produk manusia bisa benar dan bisa salah.“Tafsir diartikan sebagai penjelasan...

Bolehkah Puasa Qadha di Hari Jumat?

Muslim Obsession - Bagi Anda yang memiliki utang puasa Ramadhan tahun lalu yang belum dibayar atau diganti, bisa memanfaatkan bulan Rajab dan Sya'ban. Namun, muncul pertanyaan, bagaimana ya jika kita mengqadha puasa pada hari Jumat? Bolehkah dalam syariat Islam? Diketahui, puasa hari Jumat atau Sabtu tanpa...

Umat Nabi Dikasih Bonus Hadiah Akhir Surat Al-Baqarah

Jakarta, Muslim Obsession - Ulama terkemuka KH Bahauddin Nursalim mengajak umat Islam untuk bersyukur karena ditakdir Allah menjadi umat Nabi Muhammad Saw. Pasalnya Rasulullah punya banyak keistimewaan yang tidak dimiliki nabi-nabi lain.Hal tersebut kata Gus Baha yang merupakan sebuah hadiah dari Allah...

Cholil Nafis: Bergabung dengan Kelompok Mayoritas adalah Perintah Nabi

Jakarta, Muslim Obsession - Rais Syuriyah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Muhammad Cholil Nafis menjelaskan bahwa bergabung dengan organisasi atau kelompok mayoritas adalah perintah Nabi Muhammad saw. Hal ini agar umat Islam mendapat arah yang benar dalam beragama.“Bergabung dengan organisasi mayoritas...

Program Kemandirian Pesantren 2023 untuk Pembentukan Community Economy Hub

Jakarta, Muslim Obsession – Program Kemandirian Pesantren kembali akan bergulir. Untuk tahun 2023, Direktorat Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren Dirjen Pendidikan Islam Kementerian Agama akan mengarahkannya pada pembantukan pesantren sebagai Community Economy Hub. Konsep ini dibahas bersama dalam Rakor Program Kemandirian Pesantren tahun 2023 di...

Ini 3 Fakta Terkait Larangan Nikah Beda Agama di Indonesia

Muslim Obsession – Majelis Hakim MK menolak gugatan Undang-Undang Nomor 1/1974 tentang Perkawinan yang diajukan E Ramos Petege, usai gagal meresmikan jalinan asmaranya dengan gadis pujaannya karena perbedaan agama. Ketua Bidang Dakwah dan Ukhuwah Majelis Ulama Indonesia (MUI), KH Cholil Nafis menjelaskan terdapat tiga fakta...

Hotel Grand Tjokro Bandung Berbagi Kebahagiaan dengan Anak Yatim

Bandung, Muslim Obsession – Grand Tjokro Premiere Bandung kembali melakukan aksi kemanusiaan dengan berbagi kebahagiaan bersama anak-anak yatim, Selasa (31/1/2023). Kegiatan yang melibatkan kurang lebih 38 anak yatim piatu dari Panti Asuhan Senyum Yatim Antapani, Bandung ini merupakan program rutin Corporate Social Responsibility (CSR). Resident Manager...

TERBARU