Beranda SIRAH Halaman 75

SIRAH

Kisah Ustadz Disabilitas Pencetak Hafizh Al-Quran

Muslim Obsession - Dengan semangat seperti Abu Bakar salah satu sahabat Rasulullah, Ustadz Abu Bakar menghidupkan cahaya Islam di Sumedang, Jawa Barat. Dengan kondisi fisik yang tidak sempurna, ustadz yang bernama lengkap Abu Bakar Thalib ini sering mengisi ceramah-ceramah di luar kampung. Namun, karena tak...

Bung Karno di Mata Natsir

Natsir dan Bung Karno
Oleh: Lukman Hakiem (Peminat Sejarah) DI ANTARA banyak aktor dalam sejarah Indonesia modern tercatat dua nama besar: Ir. Sukarno yang akrab dengan sapaan Bung Karno, dan Mohammad Natsir. Dalam dinamika politik nasional, kedua tokoh itu pernah saling beradu pikiran lewat polemik tertulis, pernah sangat akrab ketika...

Candaan Ala Rasulullah

Muslim Obsession – Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam merupakan manusia paripurna yang sangat menonjol sisi kemanusiaannya. Sebagai pembawa kabar, baik kabar gembira maupun peringatan, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam juga suka bercanda. Kendati demikian, style bercanda Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam berbeda dengan manusia...

Mitos atau Fakta: Tahun Baru Masehi untuk Hormati Dewa Janus?

Muslim Obsession – Publik dunia menyambut pergantian tahun Masehi dengan bermacam cara. Begitupun dengan awal tahun 2020 yang akan berganti esok lusa dini hari. Tidak cuma yang senang dengan datangnya tahun baru, sebagian enggan merayakannya karena dianggap perbuatan ingkar, mengakui kebiasaan untuk mengagungkan dewa-dewa. Lalu,...

UBAS Jelaskan Kriteria Seorang Pemimpin yang Ideal dalam Islam

Banda Aceh, Muslim Obsession - Ketua Lembaga Dakwah Parmusi (LDP) Pusat Dr. KH. Bukhori Abdul Shomad, MA yg lebih dikenal dengan sebutan UBAS menyampaikan kriteria seorang pemimpin yang Ideal dalam Islam sesuai dengan hadist Rasulullah Saw. Hal itu disampaikan UBAS dalam acara temu tokoh umat...

Dialog Pilu Ade Irma di Malam yang Kelam

Muslim Obsession - Pak Nas sama sekali tak memiliki firasat akan terjadinya peristiwa kelam pada 1 Oktober 1965 itu. Namun dalam pengamatannya, firasat justru ada pada istrinya berupa peringatan almarhum mertua Pak Nas dalam mimpinya tentang kewaspadaan terhadap sesuatu. Selain itu, Pak Nas juga mendengar...

Sabar di Pukulan Pertama

Muslim Obsession - “Ade, Mama ikhlas Ade pergi..” Kalimat itu menjadi yang terakhir dibisikkan Johana Sunarti Nasution sebelum putri bungsunya ‘pergi’. Petang itu, 6 Oktober 1965, Ade Irma Suryani Nasution menutup mata setelah mendapat perawatan selama 5 hari di RSPAD Gatot Subroto Jakarta. Tiga timah...

Pak Nas Milik Dunia, Legacy Sang Jenderal Besar

Muslim Obsession – Nama besar Pak Nas tak hanya diakui di Indonesia. Dunia, pun menempatkan sang jenderal besar ini dalam jajaran tokoh terhormat yang telah memberikan legacy atau warisan berharga. Melalui buku karyanya yang berjudul "Pokok-pokok Gerilya” (Fundamentals of Guerrilla Warfare) itulah namanya melegenda...

AH Nasution: Tuhan Maha Besar! 

Muslim Obsession - Jenderal Abdul Haris (AH) Nasution di era kepemimpinan Presiden Soekarno antara lain pernah menjadi Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KASAD) periode 1955-1962, dan Menteri Pertahanan dan Keamanan (1959-1966). AH Nasution salah seorang perwira tinggi TNI AD yang anti PKI. Nasution berperanan...

Menulis Hingga Akhir Hayat

Jakarta, Muslim Obsession - Pak Nas ternyata tak hanya serdadu yang jago mengatur strategi perang gerilya, tapi juga cerdas dalam menuangkan alur pikirnya dalam tulisan. Walhasil, hingga saat ini kurang lebih 80 buku lahir dari pemikirannya. Ia memang merupakan jenderal yang sangat produktif menulis. Ciri...

TERBARU