Beranda QALAM Kolom Halaman 22

Kolom

Opini audiens secara luas tentang berbagai hal, asal tidak menyalahi konteks keislaman dan kesopan-santunan.

Muhammadiyah Mendunia Ikhtiar Menyelamatkan Semesta

Oleh: Dr. Zahid Mubarok , S.Th.I , M.E.I (Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kota Bogor) Puncak perayaan Milad Muhammadiyah pada 18 November adalah momentum nasional yang rutin diperingati setiap tahun. Pada 2023, pelaksanaan Milad Muhammadiyah memasuki peringatan yang ke-111. Namun jika di hitung dalam kalender hijriyah usia...

Selamat Ulang Tahun ke-111 Muhammadiyah

Oleh: Dr. Jazuli (Komisi Fatwa MUI Kota Bogor) Bicara "kebenaran" versi definitif, sesungguhnya marak digelar para ahli di pasar akademis. Namun secara subtansial, mentok pada garis konklusinya, bahwa ia tidak lain adalah realita sebuah nilai luhur yang dijadikan basis landasan fundamental oleh manusia ketika ia...

Orangtuamu Menanti Kiriman di Alam Kubur

Oleh: A. Hamid Husain (Alumni Pondok Modern Gontor, King Abdul Aziz University, dan Ummul Qura University) Setelah kepergian ayah atau ibu atau keduanya dari Dunia Fana ini untuk menghadap Allaah SWT, di saat itulah, mereka sangat amat membutuhkan tambahan pahala untuk bekal mereka kelak di...

Jujur, Kita Sering Dibikin Pusing Kalau Rezeki Seret

Oleh: H. Winarto AR bin Darmoredjo (Majelis Dakwah Edwin Az-Zahra) Tak bisa dipungkiri adakalanya rezeki kita terasa seret, bahkan mampet tak kira-kira. Pusing kita memikirkannya, apa sebab terjadi demikian? Apakah salah langka, salah perhitungan, atau karena dosa-dosa kita dan lain-lain yang kita tidak tahu? Tapi sebagai...

Sudah Bermaknakah Hidup Kita?

Oleh: H. Winarto AR bin Darmoredjo (Majelis Dakwah Edwin Az-Zahra) Kita (umat Islam) adalah umat terbaik yang dilahirkan untuk manusia (selama) kita menyuruh (berbuat) yang makruf, mencegah dari yang mungkar, dan beriman kepada Allah SWT. (Baca QS. Ali Imran: 110). "Sebaik-baik manusia adalah yang paling bermanfaat...

Ingat! Ini Kerugian Jika Kamu Tinggalkan Shalat

Oleh: H. Winarto AR bin Darmoredjo (Majelis Dakwah Edwin Az-Zahra) Jika kamu meninggalkan shalat, maka kerugian di dunia dan akhirat akan menghampiri. Shalat adalah amal yang pertama kali akan dihisab di Hari Perhitungan kelak. Dan di dunia, berhati-hatilah jika shalat ditinggalkan. Jika Shalat Subuh ditinggalkan, maka...

Ni’mat dan Niqmat

Oleh: A. Hamid Husain (Alumni Pondok Modern Gontor, King Abdul Aziz University, dan Ummul Qura University) Dalam hidup ini selalu ada نعمة dan نقمة (NI'MAT dan NIQMAT). Apa bedanya Ni'mat dengan Niqmat? TRUE STORY: 1- Jangan salah tulis, agar tidak tertimpa musibah: Karena NIQMAT itu, adalah musibah. Jadi...

Kita Ada di Fase ke-4 Menuju Akhir Zaman

Oleh: H. Winarto AR bin Darmoredjo (Majelis Dakwah Edwin Az-Zahra) Dalam sebuah hadits disebutkan, bahwa Rasulullah ﷺ mengungkap 5 fase akhir zaman, yakni masa kenabian, kekhilafahan, Mulkan Aadhan, Mulkan Jabariyyah, dan Khalifah 'Ala Minhaaj Al-Nubuwwah. *** Saat ini kita berada di masa ke-4 seperti yang dinyatakan oleh...

Urus dan Ramaikan Masjid, Allaah Pasti Penuhi Kebutuhan Hidupmu

Oleh: A. Hamid Husain (Alumni Pondok Modern Gontor, King Abdul Aziz University, dan Ummul Qura University) Jika ingin semua kebutuhan hidupmu terpenuhi, maka urus, isi, dan ramaikan masjid. Karena masjid adalah "Rumah Allaah" yang dititipkan untuk kita isi, urus, makmurkan, ramaikan, peduli, dan jaga. Berbahagialah mereka...

Kematian Tak Mengenal Waktu dan Tempat

Oleh: H. Winarto AR bin Darmoredjo (Majelis Dakwah Edwin Az-Zahra) Dalam Al-Quran Allah berfirman: “Tiap-tiap yang berjiwa pasti akan merasakan mati.” (QS. Al-Ankabut: 57). Berdasarkan firman Allah ini, telah jelas dan pasti bahwa setiap yang bernyawa akan merasakan mati kapan pun, di mana pun, dan dalam...

TERBARU