Umrah & Haji

Pastikan Jamaah Indonesia Bisa Umrah, Besok KJRI Bertemu Wakil Menteri Haji

Jeddah, Muslim Obsession – Arab Saudi dipastikan sudah membuka penyelenggaraan ibadah umrah untuk jamaah dari luar negaranya. Kendati demikian, Konsul Haji KJRI Jeddah Endang Jumali belum bisa memastikan apakah hal itu berlaku juga bagi jamaah umrah asal Indonesia. Endang mengatakan, KJRI Jeddah baru akan bertemu Wakil...

Mulai 9 Agustus 2021, Saudi Buka Pendaftaran Umrah

Muslim Obsession - Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi mengumumkan bahwa mereka akan menerima permintaan umrah mulai dari 9 Agustus 2021, bagi peziarah untuk melakukan ibadah Islam, dan mengunjungi serta berdoa di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi, demikian diberitakan kantor berita negara SPA, Ahad...

20 Wanita Saudi Ditunjuk jadi Pejabat Kunci di Kepresidenan Masjidil Haram

Muslim Obsession - Dalam langkah penting untuk lebih memberdayakan wanita di Arab Saudi, Presidensi Umum untuk Urusan Dua Masjid Suci, mengumumkan penunjukan 20 wanita, yang merupakan pemegang gelar master dan doktor, dalam posisi kepemimpinan kunci di kepresidenan. Jabatan tersebut termasuk asisten kepala kepresidenan, wakil sekretaris...

Kembali Dibuka, Saudi Batasi Umrah untuk 20 Ribu Jamaah

Jakarta, Muslim Obsession - Pemerintah Arab Saudi kembali membuka pelaksanaan ibadah umrah. Namun dengan protap yang ketat, ditahap awal, hanya dibatasi 20 ribu jamaah. Menurut Juru Bicara Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi, Hisham Saeed, umrah dalam jumlah terbatas akan kembali digelar...

Pemerintah dan Asosiasi Sepakat Prioritaskan Penanganan Covid-19 dalam Pelaksanaan Umrah 1443 H

Jakarta, Muslim Obsession – Pemerintah Arab Saudi dikabarkan membuka penyelenggaraan ibadah umrah tahun 1443 H. merespons hal itu, pemerintah dan asosiasi Penyelenggara Perjalanan Ibadah Umrah (PPIU) sepakat untuk mempriotaskan penanganan Covid-19 terlebih dahulu. Plt Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kemenag Khoirizi menjelaskan, pemerintah dan asosiasi...

Ace Hasan Minta Masyarakat Tak Umrah Sebelum Covid-19 Reda

Jakarta, Muslim Obsession - Pemerintah Arab Saudi kembali mengizinkan pelaksanaan ibadah umrah bagi jamaah luar negeri, termasuk Indonesia. Pelaksanaan ibadah umrah akan dimulai pada 1 Muharram atau 10 Agustus.Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI, Ace Hasan Syadzily, menyebut Pemerintah Arab Saudi memang...

Saudi Kembali Izinkan Jamaah Umrah Internasional, Termasuk Indonesia

Jakarta, Muslim Obsession - Usai pelaksanaan ibadah haji 1442 Hijriah, Arab Saudi dilaporkan mulai mengizinkan kembali jamaah internasional, termasuk dari Indonesia, untuk melaksanakan umrah mulai 10 Agustus mendatang bertepatan dengan tahun baru Islam 1443 H."Masjid Raya siap menerima jamaah umrah," ujar Wakil...

Pertama dalam Sejarah, Tentara Wanita Saudi Bertugas Jaga Makkah 

Muslim Obsession - Ingin menjadi seperti ayahnya, Mona memutuskan untuk bergabung dengan militer. Dia menemukan dirinya di antara kelompok pertama tentara wanita Saudi untuk menjaga situs paling suci Islam, di mana mereka membantu mengamankan ibadah haji tahunan. Sejak April, puluhan tentara wanita telah menjadi bagian...

Haji 2021 Dinyatakan Bebas dari Kasus Covid-19

Jakarta, Muslim Obsession - Puncak penyelenggaraan haji berakhir setelah Wukuf di Arafah, Selasa (20/7), Juru Bicara Kementerian Kesehatan Arab Saudi Mohammed Al-Abd Al-Aly menyebut tidak ada kasus infeksi Covid-19 ataupun penyakit lainnya yang muncul. Para jamaah haji semua mematuhi protokol kesehatan yang...

Tidak Ada Kasus Covid-19 Selama Haji Tahun Ini

Muslim Obsession - Tidak ada kasus COVID-19 yang terdeteksi selama haji tahun ini, demikian kata pejabat kesehatan Saudi saat ibadah haji berlangsung. Pandemi virus corona menyebabkan haji tahun ini telah dikurangi menjadi 60.000 peziarah dari dalam Kerajaan. Pejabat kementerian keamanan, kesehatan dan haji mengatakan pada konferensi...

TERBARU