Internasional

Kata Pribumi Anies Baswedan Juga Dibahas di Melbourne

Herb
Melbourne, MuslimObsession.com – Pidato kontroversi Gubernur DKI Jakarta baru, Anies Baswedan yang menyebutkan kata pribumi juga menjadi bahasan dalam kuliah Herb Feith di Monash University, Rabu malam (18/10/2017). Pembicara dalam kuliah tersebut adalah Associate Professor Charles Coppel dari Melbourne University, dengan tema Warga China atau...

Panggilan Daqu dari Kamp Cox’s Bazar

Daqu 1
Bangladesh, MuslimObsession.com – Parah, parah, parah. Hanya gumam itu yang mampu terucap oleh Tim Kemanusiaan PPPA (Program Pembibitan Penghafal Alquran) Daarul Qur'an saat tiba di kamp pengungsian Distrik Cox’s Bazar, Divisi Chittagong, Bangladesh, Senin (9/10/2017). Bayangkan, ratusan ribu diaspora dari Rohingya, Arakan, Myanmar, berjejalan di...

Dengan Luka Tembak di Kaki, Kasan Tetap Antre Bantuan

Rumah Zakat 1
MuslimObsession.com – Muhammad Kasan, salah satu pengungsi Rohingya tetap mengantre meski sesekali terlihat meringis memegangi kakinya. Dia mencoba menjaga keseimbangan badan dengan menggunakan kruk, namun tampak tidak mudah. Untungnya, pengungsi lain yang sedang mengantre turut membantu memegangi tangannya agar tidak terjatuh. “Kaki beliau mengalami cedera cukup...

Sekjen PBB Sebut Tragedi Rohingya Sebagai Pembersihan Etnis

Antonio Guterres
MuslimObsession.com – Sekretaris Jenderal PBB, Antonio Guterres, menekan pihak berwenang Myanmar untuk segera menghentikan kekerasan di negara bagian Rakhine. Secara terbuka Guterress menyebut situasi Rohingya saat ini sebagai sebuah tragedi. Bahkan Guterres mengatakan bahwa pengungsian sekitar sepertiga umat Muslim Rohingya sebagai pembersihan etnis. Kepada wartawan di...

Etnis Rohingya: Dibunuh Jiwanya, Diperkosa Raganya

Rohingya Genocide
MuslimObsession.com – Keragaman agama dan etnis di banyak negara telah mengakibatkan berbagai persoalan. Utamanya menyangkut upaya sebuah negara untuk menyatukan visi bersama berbasis keadilan, seperti yang sedang dialami Myanmar. Sebagaimana negara-negara tetangganya di Asia Tenggara, seperti Thailand dan Filipina, permasalahan keragaman agama dan etnis telah...

Pesepeda Inggris Tiba di Tanah Suci Usai Menempuh Jarak ±3500 Kilometer

Jeddah, MuslimObsession.com – Di setiap musim haji, selalu saja ada momen yang unik dan menarik. Namun, ada yang berbeda di musim haji kali ini. Delapan orang calon jamaah haji tiba dari Inggris dengan mengendarai sepeda. Subhânallâh! Ya, di Madinah, menemukan pesepeda merupakan pemandangan yang amat...

Bertemu Komunitas Muslim Rusia (Bagian 3)

Sholat di Masjid Katedral Moskow Setelah berkunjung ke kota Ufa, Baskhortostan, Kang Aher kembali ke kota Moskow untuk menghadiri Festival Indonesia. Festival ini berlangsung setiap tahun. Ada 13 Provinsi yang diundang oleh Kedubes RI di Moskow. Namun hanya empat orang gubernur yang diundang, yakni dari DKI,...

Bertemu Komunitas Muslim Rusia (Bagian 2)

Menikmati Madu Hutan di Baskhortostan Ufa ibukota Baskhortostan merupakan salah satu kota besar di Rusia. Penduduknya sekitar 1 juta jiwa. Total penduduk Baskhortostan berjumlah 4 juta jiwa. Mayoritas penduduknya (60%) beragama Islam. Islam diperkirakan masuk Rusia pada tahun 992 masehi melalui etnis Bulgar yang hidup di...

Bertemu Komunitas Muslim Rusia (Bagian 1)

Moskow, MuslimObsession.com – Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan (Kang Aher) 1-6 Agustus 2017 melakukan kunjungan ke Rusia. Selain menghadiri Festival Indonesia di Moskow, Kang Aher juga berkunjung ke Bashkortostan untuk menandatangani protocol Letter of Intent kerjasama Sister Province dengan negara bagian yang mayoritas penduduknya...

TERBARU