Beranda HALAL Halaman 144

HALAL

Manfaat Menakjubkan Buah Stroberi, di Antaranya Baik untuk Imun dan Perokok

Muslim Obsession - Buah stroberi memiliki rasa dan aroma yang memikat. Buah yang satu ini merupakan sumber nutrisi yang luar biasa, termasuk vitamin A, kalium, kalsium, magnesium, dan folat. Stroberi juga termasuk buah yang kaya vitamin C. Nur Ecem Baydı Ozman, spesialis nutrisi dan diet...

10 Manfaat Bersepeda untuk Kesehatan Anda

Muslim Obsession - Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) merekomendasikan agar orang dewasa melakukan setidaknya 150 menit aktivitas fisik aerobik sedang, seperti bersepeda setiap minggu. Dikutip dari Medical News Today, Rabu (7/7/2021) penelitian menunjukkan bahwa bersepeda dapat memberikan banyak manfaat kesehatan, di antaranya sebagai berikut: 1. Kesehatan kardiovaskular Banyak...

Arab Saudi Kenakan Denda Bagi Siapapun yang Dekati Masjidil Haram

Jakarta, Muslim Obsession - Pemerintah Arab Saudi bakal memberikan denda bagi siapapun yang mencoba mendekati kompleks Masjidil Haram di Makkah dan sejumlah situs ibadah haji lainnya tanpa izin pada tahun ini.Larangan tersebut diumumkan Kementerian Dalam Negeri Saudi pada Senin (5/7), sepekan lebih...

Penting Dicatat! 11 Layanan Telemedicine untuk Dapatkan Obat Gratis Bagi Isoman Covid-19

Muslim Obsession - Mulai hari ini Selasa (6/7/2021) Kementerian Kesehatan membuka layanan telemedicine bagi pasien konfirmasi positif COVID-19 dengan gejala ringan ke sedang untuk membantu masyarakat untuk mendapatkan perawatan dan pengobatan dengan benar selama isoman di rumah. Layanan telemedicine ini melibatkan beberapa startup kesehatan yang...

Ibu Menyusui Kena Covid-19, Apakah Aman untuk Bayi, Berikut Faktanya

Jakarta, Muslim Obsession - Air susu ibu (ASI) adalah kebutuhan pokok yang harus diberikan seorang ibu kepada anak. Namun persoalannya, bagaimana jika ibu terkonfirmasi positif Covid-19, apakah tetap aman untuk kesehatan bayi. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) merekomendasikan pemberian ASI eksklusif selama enam...

Wujudkan Wakaf Sumur, CIMB Niaga Syariah Gandeng Baitul Wakaf

Jakarta, Muslim Obsession – Baitul Wakaf kembali mendapatkan kepercayaan sebagai mitra CIMB Niaga Syariah dalam program tabungan iB Mapan berhadiah wakaf. Program ini merupakan tabungan berjangka dengan sistem setoran rutin bulanan sesuai dengan jangka waktu yang dipilih oleh nasabah serta mendapatkan hadiah langsung di muka...

1 dari 5 Hewan Peliharaan Tertular Covid-19 dari Pemiliknya

Muslim Obsession - Manusia dapat menularkan COVID-19 kepada hewan peliharaan mereka, demikian menurut sebuah penelitian di Belanda. Penelitian yang dilakukan oleh Dr. Els Broens dari Universitas Utrecht di Belanda, menemukan bahwa sejumlah kucing dan anjing yang mengejutkan tertular virus dari pemiliknya. “Sekitar satu dari lima hewan...

Masuk Tanpa Izin Haji ke Tanah Suci Akan Didenda Rp 38 Juta

Muslim Obsession - Denda sebesar SR10.000 atau sekitar 38 juta rupiah akan dikenakan pada mereka yang memasuki tempat-tempat suci Mina, Muzdalifah dan Arafat tanpa izin haji, demikian Kementerian Dalam Negeri memperingatkan pada Ahad (4/7/2021). "Hukuman akan berlipat ganda jika pelanggaran diulang," kata Kementerian, seperti dilansir...

Mudah Didapat, Cegah Corona dengan 6 Jenis Makanan Penambah Imun

Jakarta, Muslim Obsession – Kasus positif Covid-19 masih terus bertambah dari hari ke hari. Diperlukan langkah ekstra agar kita terjaga dan terhindar dari pandemi ini. Salah satu yang penting dilakukan adalah selalu menjaga imunitas tubuh dengan cara menerapkan pola hidup dan pola makan bergizi. Pola hidup...

Pastikan Berkompeten, BPJPH Gelar Pelatihan Bagi Pengawas JPH

Bogor, Muslim Obsession – Pengawas jaminan produk halal (JPH) harus memiliki kompetensi yang dibutuhkan dalam melaksanakan tugas kepengawasannya. Untuk memastikannya, Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kemenag menggelar pelatihan bagi 30 pengawas JPH. Mereka adalah pengawas JPH dari Kemenag dan Kementerian Pertanian. BACA JUGA: Wapres Dorong Indonesia...

TERBARU