Mohon maaf atas ketidaknyamanan karena kendala teknis, situs web kami masih dalam perbaikan oleh IT team.

Ustadzuna

Gus Baha Jelaskan Pandangannya Soal Hukum Musik

Jakarta, Muslim Obsession - Musik menjadi berbincangan setelah ada sejumlah santri yang terlihat menutup kuping saat vaksinasi. Sampai saat ini, ulama memiliki pendapat yang berbeda. Ada yang mengharamkan dan ada yang menghalalkan selama tidak menimbulkan dampak negatif.KH Ahmad Bahauddin Nursalim atau Gus...

Benarkah Rumah yang Ada Anjing Tidak Bisa Dimasuki Malaikat? Ini Penjelasan Gus Baha

Jakarta, Muslim Obsession - Sering kita mendengar bahwa siapapun yang memelihara anjing di rumahnya, maka rumah tersebut tidak akan dimasuki malaikat. Hal itu berdasarkan sebuah hadits Nabi yang berbunyi:لا تَدْخُلُ المَلائِكَةُ بَيْتًا فِيهِ كَلْبٌ وَلا صُورَةٌ“Tidak akan masuk malaikat ke rumah yang...

Gus Baha Ungkap Waktu Mustajab untuk Berdoa

Jakarta, Muslim Obsession - Waktu kapan kita berdoa juga bisa menjadi pengaruh doa itu mudah dikabulkan. Banyak hadits yang menerangkan tentang waktu-waktu mustajab. Selain, sepertiga malam, ada juga waktu-waktu lain. KH Bahauddin Nur Salim atau Gus Baha juga mengungkapkan waktu yang paling mustajab...

Ini Alasan Gus Baha Tidak Pernah Marah Terhadap Istrinya

Jakarta, Muslim Obsession - Dalam berkeluarga apa yang dialami KH Ahmad Bahauddin Nursalim atau Gus Baha juga hampir sama dengan masyarakat pada umumnya. Kadangkala, ia bersama istrinya juga mengalami ketidaksepahaman..Namun herannya Gus Baha tidak pernah marah terhadap istrinya. Bahkan pernah pada suatu...

Quraish Shihab Luncurkan Tafsir Digital untuk Kalangan Milenial

Jakarta, Muslim Obsesssion - Untuk memudahkan para anak muda dalam mempelajari karya ulama terkemuka M Quraish Shihab, pihak Penerbit Lentera Hati menerbitkan buku Tafsir ringkas digital Al-Qur'an dan maknanya.Digitalisasi mushaf Al-Qur’an dan maknanya ini menurut Direktur Lentera Hati, Nasywa Shihab adalah keniscayaan...

Tahun Baru Islam, UAH Jelaskan Makna Hijrah Nabi Muhammad

Jakarta, Muslim Obsession - Umat Islam dunia bakal menyambut Tahun Baru Hijriyah atau Tahun Baru Islam 1443 H pada Selasa (10/8) besok. Tahun baru yang diperingati setiap 1 Muharram ini, bisa dijadikan momentum untuk mengingat kembali peristiwa hijrahnya Nabi Muhammad Saw. Dalam...

Ustadz Adi Hidayat Jelaskan Tata Cara Urutan Mandi Junub

Jakarta, Muslim Obsession - Islam mengajarkan kepada pemeluknya untuk selalu mensucikan diri dari hadats kecil maupun hadats besar..Menyucikan diri dari hadats kecil dapat dilakukan dengan cara berwudhu sesuai ajaran Islam.Sedangkan untuk hadats besar dilakukan dengan cara mandi besar atau mandi junub. Adapun...

Gus Muwafiq: Perintah Tuhan Bisa Kalah dengan Kebijakan Negara

Jakarta, Muslim Obsession - KH Ahmad Muwafiq (Gus Muwafiq) menyatakan, dalam situasi yang sulit ini, negara punya peran penting untuk mengambil kebijakan strategis agar bisa menjaga dan menjamin kelangsungan hajat hidup orang banyak.Hal ini termasuk dalam menangani pandemi Covid-19 yang memicu munculnya...

Pesan Kematian dari Prof Quraish Shihab: Yakinlah Allah Maha Baik

Jakarta, Muslim Obsession - Pandemi Covid-19 telah menjadikan ribuan orang meninggal. Diprediksi pandemi akan lebih banyak memakan korban jiwa karena virus ini belum ada tanda-tanda reda. Banyak orang yang khawatir dan cemas dengan kondisi saat ini. Untuk menguatkan hati masyarakat di tengah...

Gus Baha: Punya Istri Galak Disyukuri, Itu Keberkahan

Jakarta, Muslim Obsession - Bagi pasangan yang sudah menikah, kadang ada yang merasa kesel karena ternyata istrinya adalah seorang yang galak, cerewet dan suka komentar. Watak istri yang suka ngomel itu terkadang dianggap negatif. Padahal, bisa jadi itu sebuah keberkahan. Hal itu...

TERBARU